Jadwal Babak 16 Besar (Perdelapan Final) Piala Dunia 2018 Rusia

by -647 Views

Babak penyisihan grup Piala dunia 2018 Rusia akan berakhir. Dua tim dari masing-masing grup, yaitu juara dan runner up grup akan bertarung di babak 16 besar atau perdelapan final Piala Dunia 2018 Rusia.

Kemenangan Timnas Belgia atas Tunisia yang berhasil mengantarkan mereka ke babak 16 Besar Piala Dunia 2018 Rusia

Berikut Jadwal Babak 16 Besar (Perdelapan Final) Piala Dunia 2018 Rusia

Sabtu, 30/06/2018  21.00 WIB Perancis vs Argentina

Minggu, 01/07/2018 01.00 WIB Uruguay vs Portugal

Minggu, 01/07/2018 21.00 WIB Spanyol vs Rusia

Senin, 02/07/2018 01.00 WIB Kroasia vs Denmark

Selasa, 03/07/2018 01.00 WIB Belgia vs Jepang

Selasa, 03/07/2018 21.00 WIB Brazil vs Mexico

Rabu, 04/07/2018 21.00 WIB Swedia vs Swis

Rabu, 04/07/2018 01.00 WIB Kolombia vs Inggris

Baca Juga:

Jadwal Babak Perempat Final Semifinal dan Final Piala Dunia 2018 Rusia

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *